Suatu larutan basa kuat bervalensi 1, artinya basa tersebut akan menghasilkan 1 OH − . Larutan basa kuat akan terion sempurna di dalam air.
XOH → X + + OH −
Untuk menentukan massa molekul relatif senyawa basa tersebut, maka langkah yang harus dilakukan adalah :
Menentukan konsentrasi OH −
pH pOH pOH pOH pOH 2 − lo g 9 [ OH − ] = = = = = = = 14 − pOH 14 − pH 14 − ( 12 + lo g 9 ) 2 − lo g 9 − lo g [ OH − ] − lo g [ OH − ] 9 × 1 0 − 2 M
Menentukan konsentrasi larutan
[ OH − ] 9 × 1 0 − 2 M = = = n × M 1 × M 9 × 1 0 − 2
dengan nilai n adalah jumlah ion OH − .Konsentrasi larutan basa kuat tersebut adalah 9 × 1 0 − 2 M .
Menentukan Mol senyawa dari Molaritas
Karena nilai molaritas sudah diketahui, maka dapat ditentukan nilai mol dengan rumus berikut.
M n = = = = V n M × V 9 × 1 0 − 2 M × 0 , 5 L 0 , 045 mol
Menentukan Massa Molekul Relatif Senyawa
Setelah mengetahui nilai mol senyawa tersebut, maka dapat dihitung massa molekul relatif senyawa dengan menghubungkannya dengan massa senyawa.
massa Mr = = = = n × Mr n massa 0 , 045 mol 2 , 52 gram 56 gram / mol
Jadi, massa molekul relati (Mr) senyawa basa tersebut adalah 56 gram/mol.
Lihat selengkapnya DISINI