Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adala pilihan E.
Masalah ekonomi modern adalah problematika yang dihadapi siklus ekonomi dalam lingkup yang lebih kompleks. Berikut permasalahan pokok yang dihadapi ekonomi modern.
Barang dan Jasa Apa yang Diproduksi dan Seberapa Banyak ( what? ) Masalah pokok pertama yang penting dalam ekonomi adalah bagaimana produsen dapat menentukan barang dan jasa apa yang diproduksi. Selain itu, banyaknya jumlah produk juga harus diperhitungkan. Bagaimana Cara Memproduksi Barang Tersebut ( how? ) Masalah selanjutnya adalah teknik produksinya. Dengan sumberdaya yang ada, produsen harus bisa menentukan teknik produksi yang paling efisien. Untuk Siapa Barang Tersebut Diproduksi? ( for whom? ) Masalah ini menyangkut soal siapa yang memerlukan barang/jasa, dan, siapa saja yang akan ikut menikmati hasilnya.
Dengan demikian, penentuan target pasar yang harus dipecahkan produsen sesuai dengan pokok permasalahan ekonomi modern yaitu for whom yakni untuk siapa produk itu diproduksi.
Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan E.
Lihat selengkapnya DISINI