Syarat terjadinya ikatan kovalen koordinasi adalah terdapat pemakaian bersama pasangan elektron yang berasal dari salah satu atom yang berikatan.
Ikatan kovalen koordinasi atau ikatan semipolar adalah ikatan yang terbentukdengan cara pemakaian bersama pasangan elektron yang berasal dari salahsatu atom, ion atau molekul yang memiliki PEB. Adapun atom, ion, molekul lainhanya menyediakan orbital kosong.
Contoh dari ikatan kovalen koordinasi adalah ikatan yang terjadi antara atom N dari NH 3 dengan ion H + dimana pasanganelektron yang digunakan bersamaberikatan berasal dari atom N. Berikutmekanisme pembentukan ikatan kovalenkoordinasinya.
Lihat selengkapnya DISINI