Perhatikan gambar segitiga siku-siku berikut.
Diketahui BD adalah garis bagi dan DE ⊥ BC . Tentukan: a. pasangan ruas garis yang sama panjang,
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah AD = DE dan AB = BE .
Karena terdapat dua sudut yang sama besar yaitu ∠ A BD = ∠ DBE dan ∠ DAB = ∠ DEB sertaterdapat satu sisi bersesuaian sama panjang yaitu BD , maka △ ABD ≅ △ BDE .
Segitiga yang saling kongruen memiliki sisiyang sama panjang.
Karena ∠ A BD = ∠ DBE dimana ∠ A BD menghadap sisi AD dan ∠ DBE menghadap sisi DE maka AD = DE .
Dan pasangan sisi lainnya yang sama panjang adalah AB = BE .
Oleh karena itu,pasangan ruas garis yang sama panjang adalah AD = DE dan AB = BE .
Dengan demikian, jawaban yang benar adalah AD = DE dan AB = BE .
Lihat selengkapnya DISINI